Bulan Allah al-Muharam adalah bulan pertama dari bulan-bulan Hijriyah, dan merupakan satu dari empat bulan-bulan haram. Nabi-shallallahu alaihi wa sallam telah menjelaskan kepada kita beberapa hukum seputar bulan ini yang  datang di dalam kitab Allah atau di dalam as-Sunnah yang suci. Dan di antara hukum-hukum yang terpenting adalah sebagai berikutRead More →

Pada bagian pertama dan kedua dari tulisan ini, telah disebutkan beberapa kesalahan atau kemungkaran kaitannya dengan bentuk ibadah qurban. Dan, berikut ini adalah bentuk kesalahan dan kemungkaran yang lainnya.   Sebagian orang ada yang meyakinkan sahnya bersedekah dengan harga hewan kurban sebagai ganti dari menyembelihnya, dan bahwa hal tersebut adalahRead More →

Sungguh, nikmat yang teragung dan terbesar adalah Allah mengutus Rasul-Nya Muhammad  kepada ummat ini dengan membawa kebenaran dan petunjuk yang dengan itu ia mengeluarkan mereka dari kegelapan kepada cahaya; ia mewajibkan kepada mereka untuk mencintainya dengan kecintaaan yang mengungguli kecintaan kepada seluruh makhluk, sebagaimana sabda beliau : لَا يُؤْمِنُ أَحَدُكُمْRead More →

Bulan Suro banyak diwarnai oleh orang Jawa dengan berbagai mitos dan khurafat, antara lain : Keyakinan bahwa bulan Suro adalah bulan keramat yang tidak boleh dibuat main-main dan bersenang-senang seperti hajatan pernikahan dan lain-lain yang ada hanya ritual. Ternyata kalau kita renungkan dengan cermat apa yang dilakukan oleh orang JawaRead More →

Diantara bi-‘ah-bid’ah yang terjadi pada bulan Allah Muharram adalah sebagai berikut: Memberi makan seorang mukmin di malam Asyura’ Mereka tidak segan-segan membuat hadits palsu dengan sanad dari Ibnu Abbas yang mirip dengan haditsnya orang Syi’ah yang berbunyi : “Barangsiapa berpuasa pada hari Asyura’ dari bulan Muharram, maka Allah memberinya (pahala)Read More →

Perayaan tahun baru Hijriyah. Bid’ah ini banyak sekali terjadi di masjid-masjid dan organisasi-organisasi keislaman, sehingga mereka membuat agenda khusus untuk merayakannya, baik dengan membuat pengajian-pengajian umum yang mereka sebut “Peringatan Hari Besar Islam” atau acara-acara yang lainnya.  Semua ini tidak lain karena jauhnya ilmu syar’y dari mereka dan terpatrinya sikap mengekorRead More →

Doa akhir tahun dan awal tahun. Hal ini merupakan perkara yang masyhur, bahkan mungkin tidak ada satu bukupun yang memuat tentang doa-doa kecuali dicantumkan doa ini di dalamnya. Doa tersebut bunyinya sebagai berikut: اللهم ما عملته في هذه السنة مما نهيتني عنه ولم ترضه، ونسيته ولم تنسه، وحلمت عليَّ في الرزقRead More →

Pembaca yang budiman… Pada edisi yang lalu, telah kita sebutkan salah satu bentuk bid’ah yang terjadi pada bulan muharrom yang mulia, yaitu, “Bid’ah Kesedihan Pada Rofidhah (Syi’ah)“di hari Asyuro. Nah, pada pembahasan ini (dengan izin Allah) kita akan membahas mereka yang berseberangan dengan Rafidhah/Syia’ah, yang menjadikan hari Asyuro sebagai musimRead More →

Segala puji milik Allah semata. Shalawat dan salam semoga tercurah kepada Nabi terakhir yang tidak ada lagi nabi setelahnya. Pembaca yang budiman… Tidak diragukan bahwa Muharrom adalah bulan yang mulia. Namun, sungguh menyedihkan tatkala kita menyaksikan atau mendengar sebagian kalangan dari saudara kita kaum muslimin, atau kalangan yang mengklaim bahwaRead More →

Syaikh bin Baz pernah ditanya : Sebagian orang mengkhususkan bulan Rajab dengan melakukan berbagai bentuk ibadah tertentu seperti shalat Raghaib[1] dan menghidupkan malam ke-27. Apakah yang demikian itu ada dasarnya di dalam syari’at ini? Jazakumullahu khairan. Beliau menjawab : Pengkhususan bulan Rajab dengan ibadah shalat raghaib atau peringatan malam 27 dengan keyakinanRead More →